Latest News

Saturday, September 29, 2012

PESAWAT CESSNA JATUH Saat Atraksi di Bandung Air Show


Pesawat Cessna/Jibiphoto
BANDUNG— Insiden kembali terjadi di ajang Bandung Air Show.
Kali ini pesawat Cessna jatuh di kawasan dekat acara yang berlangsung di areal Husein Sastranegara tersebut.
Pesawat yang belum diketahui siapa pilotnya tersebut jatuh saat melakukan atraksi. Pesawat dikabarkan menabrak pohon. Sontak jatuhnya pesawat tersebut menggegerkan pengunjung BAS 2012. Asap tebal mengepul.
Belum dapat terkonfirmasi apakah ada korban dalam kecelakaan pesawat jatuh tersebut. Saat ini pemadam kebakaran dan Tim SAR bergegas melakukan pertolongan untuk memadamkan api. (JIBI/nj)

Pilot pesawat jatuh bernama Noorman Lubis
Pesawat Cessna/Jibiphoto latih jatuh di Bandung.


sumber :http://nasional.lintas.me/article/kabar24.com/pesawat-cessna-jatuh-saat-atraksi-di-bandung-air-show?utm_source=spotlight&utm_medium=spotlight_2&utm_campaign=spotlight

No comments:

Post a Comment

Tags

Recent Post